GDH mengumumkan film baru yang berjudul ‘The Con-Heartist‘ akan tayang di bioskop 13 Negara Asia antara lain Laos, Vietnam, Malaysia, Brunei, Kamboja, Singapura, Taiwan, Hong kong, Makau, Indonesia, Jepang, Korea dan China. Film ini memiliki genre komedi, dan juga mendapat sambutan bagus dari penonton. Di box office Thailand film ini mencapai 3,68 juta Baht pada hari pemutaran perdana.
Trailer The Con-Heartist
Siapa yang gak sabar nunggu film buatan GDH ini tayang dibioskop kesayangan kamu. Kalau uda tayang jangan lupa tetap social distancing ya.