Trending
{"ticker_effect":"slide-v","autoplay":"true","speed":3000,"font_style":"normal"}

Cafe dengan Tema Transportasi di Thailand

Thailand memiliki banyak sekali cafe yang unik dan tentunya sangat instagramable. Semenjak pandemi, banyak sekali orang yang tidak bisa pergi kemana-mana karena adanya social distancing dan stay at home campaign. Oleh karena itu, untuk mengatasi kebosanan beberapa cafe di Thailand ini bisa dikunjungi karena memiliki konsep transportasi sebagai hiasan dan temanya.

Image Source: @taleskhaosan

  • Coffee War 331 Station

Berada di Chon Buri, cafe ini merupakan bekas pesawat yang dihias sedemikian rupa tetapi tetap tidak meninggalkan keunikan dari pesawat itu sendiri.

  • Pee Neung Coffe House Salaya

Cafe yang satu ini terletak di Salaya, dengan mengambil kereta cabin sebagai tempat untuk menikmati makanan dan minuman. Disini juga ada daerah yang memiliki banyak tumbuhan, sehingga berasa seperti kita sedang menikmati perjalanan di kereta.

  • Tales Khaosan

Dengan mengambil tema kereta, cafe ini terletak di Bangkok yaitu di Khaosan Road. Tidak hanya cafe, mereka juga memiliki hostel yang cocok banget untuk kalian para backpacker.

Dari tiga cafe yang mengambil tema transportasi ini, mana yang ingin kalian kunjungi?

Share This

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *